Advertisement

Samakan Persepsi Kawal Pemilu 2024, Kapolres Musi Rawas Silaturahmi dengan Komisioner Baru KPU Kabupaten Mura

SUMSEL
Kamis, 11 Jan 2024  16:26
Samakan Persepsi Kawal Pemilu 2024, Kapolres Musi Rawas Silaturahmi dengan Komisioner Baru KPU Kabupaten Mura
Foto: Kapolres bersama Komisioner KPU Musi Rawas

MUSI RAWAS, Aliansinews-

Kapolres Musi Rawas (Mura), AKBP Andi Supriadi SH, SIK, MH, melakukan kunjungan kerja dan silaturahmi sekaligus samakan persepsi dengan pejabat baru KPU Kabupaten Mura, sekitar pukul 11.00 WIB, Kamis (11/1/2024).

Turut mendampingi, Kabag Ops, Kompol Tony Saputra SIK, Kasat Intelkam, AKP Rudi Hartono SH, melakukan kunker dan silaturahmi untuk memastikan kesiapan pendistribusian logistik, situasi serta kondisi kantor dan komisioner/pegawai KPU Kabupaten Mura, agar dapat menjalankan tahapan Pemilu 2024, tanpa adanya hambatan khususnya dalam keamanan.

Baca juga:
Silaturahmi Hangat Insan Media dan Bidang Humas Polda Sumsel di Guns.Cafe Kambang Iwak Palembang..
Arogan Terhadap Wartawan, oknum Camat Keluang Tuai Kecaman Publik

Para PJU Polres Mura, disambut dengan hangat serta suasana kekeluargaan oleh, Ketua KPU Kabupaten Mura, Ania Trisna beserta para komisioner/pegawai baru KPU Kabupaten Mura.

Advertisement Jaro Ade

Dalam kesempatan itu, Kapolres Mura, AKBP Andi Supriadi SH, SIK, MH, mengatakan kegiatan saya pada hari ini adalah untuk memastikan, komisioner/pejabat baru di KPU Kabupaten Mura sudah hadir di Kantor KPU Kabupaten Mura dan siap mematangkan persiapan kedepanya dalam menghadapi Pemilu tahun 2024.

Terkait pendistribusian logistik, saya sudah banyak sekali memberikan arahan untuk para personel terkait pendistribusian logistik yang bekerjasama dengan PT POS.

Baca juga:
DPD LAI_BPAN Sumsel, Laporkan Sekda OKI, Kepala BKD Kabupaten OKI terkait Dugaan Penyalahgunaan..
Kalapas Lubuklinggau Hadiri Penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan ZI Perjanjian Kinerja..

"Pendistribusian logistik harus dikawal, guna meminimalisir resiko yang terjadi di lapangan, dan harapan saya proses pendistribusian dapat berjalan dengan aman dan lancar dan tepat waktu," kata Kapolres

Kapolres berharap semoga baik Polri khususnya Polres Mura, KPU Kabupaten Mura, bisa saling bersinergi dan apapun informasi yang didapat dilapangan agar di sampaikan secara langsung kepada saya (Kapolres), maupun Kabag Ops dan Kasat Intelkam.

1
2
Berikutnya
TAG:
#
Ayu Monaria

Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Mantan Napi Koruptor Maju Pilkada antara Tebus Dosa atau Haus Kuasa Oleh Al Anshor, SH / Ketua..

Sumsel   Jumat, 11 Okt 2024  18:26

BPMP dan BGP Sumsel Raih Anugerah Apresiasi Duta Merdeka Belajar dari Kemendikbudristek, Wakimin;..

OKU Timur   Jumat, 11 Okt 2024  18:17

Kasus Dana Desa, Nyali Inspektorat Kabupaten Muba di Uji

Sumsel   Jumat, 11 Okt 2024  18:09

Menangkan JADi Ratusan Warga Kecamatan Pampangan Berikan Dukungan Secara Masif

Sumsel   Jumat, 11 Okt 2024  17:30

Surga Tersembunyi di Lebak, Wisata Negeri di Atas Awan

Banten   Jumat, 11 Okt 2024  16:54
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia, Puspaga Kota Tangerang  berikan 5 Tips Kesehatan Jiwa agar Tetap Terjaga
Pemkot Tangerang Apresiasi Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Sampah berbasis Geospasial
Kesbangpol Kota Tangerang bersama Mahasiswa Gelar diskusi Peran Mahasiswa Sukseskan Pilkada 2024
Modus False Concealment , Bea Cukai Tangkap WN Malaysia Selundupkan 9 Kg Narkotika,

Oknum ASN dan Perangkat Desa Dilaporkan Terlibat Pilkada

SUMSEL   Kamis, 10 Okt 2024  07:23

Di Banten, Proyek Geothermal Menuai Penolakan Warga

BANTEN   Kamis, 10 Okt 2024  06:52

Mahasiswa KKN IAIN Palopo posko 51 Gelar Workshop, Optimalkan UMKM Dengan Strategi Digital..

LUWU UTARA   Rabu, 09 Okt 2024  19:34

Kunjungi warga Talang Putri, Wantannas RI Berikan Bantuan Alquran

SUMSEL   Rabu, 09 Okt 2024  19:24

Wantannas RI Cek Cooling System serta mengajak masyarakat jaga kondisi damai, jelang Pilkada..

SUMSEL   Rabu, 09 Okt 2024  18:33

Polres Metro Tangerang Kota Sebarkan Famlet DPO Kasus Pencabulan di Panti Asuhan Darussalam..

BANTEN   Rabu, 09 Okt 2024  17:08

Polsek Cibinong CEk Lokasi TKP Adanya Pencurian Helm Diduga Dua Orang Pelajar Dan Tinggalkan..

BOGOR RAYA   Rabu, 09 Okt 2024  05:26

Polsek Rumpin Gelar Operasi Miras Puluhan Botol Miras Ilegal Di Amankan

BOGOR RAYA   Rabu, 09 Okt 2024  05:23

Jelang HUT ke-79 TNI Gelar Bhakti Khitanan Massal Di Wilayah Hukum Polsek Nanggung

BOGOR RAYA   Rabu, 09 Okt 2024  05:21

Yayasan Armantio Darma Siap Mandiri Resmi Berdiri, Siap Kembangkan Keterampilan Masyarakat..

SUMSEL   Rabu, 09 Okt 2024  05:00

Tersangka Kasus Pencabulan Anak di Panti Asuhan Tangerang Terancam 15 Tahun Penjara

BANTEN   Selasa, 08 Okt 2024  22:04

DPRD Kota Serang Desak Developer PT Putra Windu Hentikan Pembangunan Ruko

BANTEN   Selasa, 08 Okt 2024  20:39

Percepat Pemulihan Ekonomi, Pemdes Sumber Mulya kembali salurkan BLT- DD September dan Oktober..

SUMSEL   Selasa, 08 Okt 2024  19:25

Di Kota Tangerang Seorang Ayah Tega Menjual balitanya 15 juta demi Judi Online

BANTEN   Selasa, 08 Okt 2024  17:10

Tiga Perwira Polres OKU Timur Bergeser, Iptu Antoni Steven Jabat Kapolsek Buay Madang Timur..

OKU TIMUR   Selasa, 08 Okt 2024  13:06

HM Dja'far Shodiq Kukuhkan Tim Pemenangan dan Relawan di Mesuji Makmur

SUMSEL   Selasa, 08 Okt 2024  07:05

Kang AW Minta Rudy Susmanto-Jaro Ade Tingkatkan Kualitas Pendidikan Usai Menang Pilbup Bogor..

BOGOR RAYA   Senin, 07 Okt 2024  22:59

Polsek Ciawi Tanggap Tindak Cepat Terkait Berita Viral Di Medsos Adanya Diduga Tindakan Pungli..

NASIONAL   Senin, 07 Okt 2024  22:57

Sinergitas Kapolsek DAN Danramil Wilayah Hukum Polsek Cileungsi Giat Cooling System Tokoh Agama..

BOGOR RAYA   Senin, 07 Okt 2024  22:54

Polsek Ciawi Bersama Instansi Terkait Cek Lokasi Tkp Musibah Bencana Alam Akibat Curah Hujan..

BOGOR RAYA   Senin, 07 Okt 2024  22:51
Selengkapnya