Advertisement

Uang Palsu Beredar di Sragen, Modusnya Beli BBM Pertalite

SOLO RAYA
Selasa, 23 Mei 2023  13:16
Uang Palsu Beredar di Sragen, Modusnya Beli BBM Pertalite
Foto: Barang bukti berupa uang palsu dalam jumpa pers di Mapolres Sragen. (dok)

SRAGEN — Warga Kecamatan Jenar, Kabupaten Sragen, GA, 21, ditangkap polisi karena mengedarkan uang palsu (upal) dengan modus membeli Pertalite di sejumlah warung kecil di Sragen. Sementara itu, tersangka lainnya masih dalam upaya penyelidikan.

Kasatreskrim Polres Sragen, AKP Wikan Sri Kadiyono mewakili Kapolres AKBP Piter Yanottama menjelaskan peredaran uang palsu (upal) yang dilakukan oleh GA diketahui pada 22 April 2023 dan 26 April 2023 di wilayah Sragen Kulon, Kecamatan Sragen.

“Pelaku melakukannya dengan modus mengedarkan uang dengan membeli bensin di toko-toko pinggir jalan, dibelikan Pertalite, dan berharap mendapat uang kembalian uang asli,” ujar Wikan saat jumpa pers di Mapolres Sragen pada Rabu (17/5/2023).

Baca juga:
Dalih Tarik Mobil Setoran Telat, Modus Penipuan Berkedok Debt Collector di Sukoharjo Terkuak..
Terkait Kasus Calo Penerimaan Anggota Polri, Modusnya: Pak, Anaknya Lulus Lho ? Bapak Mau Kasih..

Lebih lanjut Wikan menguraikan GA hanya berperan sebagai pengedar, ia tidak membeli uang palsu tersebut, karena hanya diberikan oleh temannya, yang masih dalam upaya penyelidikan dengan inisial DNBR.

Pelaku memang sengaja menyasar ke warung kecil di pinggir jalan dan beraksi saat waktu sore hingga malam hari.

Advertisement Jaro Ade

Aksi GA tersebut diketahui pada Sabtu (22/4/2023) sekitar pukul 21.00 WIB, DNBR datang ke rumah GA dan menawarkan kepada GA untuk mengedarkan uang palsu dengan menunjukkan beberapa lembar upal pecahan Rp100.000. Selanjutnya GA setuju dan menerima lima lembar upal dengan pecahan Rp100.000.

Uang tersebut diedarkan di beberapa warung sekitar wilayah Sragen, salah satunya di warung milik UP, pada Sabtu (13/5/2023), pukul 22.30 WIB setelah GA menerima uang palsu tersebut ia bersama saksi JS membeli dua liter Pertalite seharga Rp24.000 dan teh seharga Rp1.000.

Baca juga:
Akrab Adanya Kelangkaan Bahan Bakar, SPBU Bandungan Semarang di Duga Ada Main Dengan Para Pengangsu..
Cerita Oknum ASN di Grobogan Terlibat Sindikat Uang Palsu, Cetak Sampai Miliaran Hingga Masuk..

GA kemudian membayar dengan satu lembar upal pecahan Rp100.000, kemudian pemilik warung memberikan kembalian uang asli senilai Rp75.000. Setelah itu tersangka dan saksi, JS buru-buru meninggalkan lokasi.

Selanjutnya pada Rabu (26/4/2023) sekitar pukul 20.30 WIB, GA memberikan dua lembar upal senilai Rp100.000 kepada JS dan saksi lainnya, BNC, untuk diedarkan dengan GA memberikan janji memberikan imbalan sebesar Rp10.000 untuk setiap uang palsu yang mampu diedarkan.

1
2
Berikutnya
TAG:
#modus
#upal
#pertalite
#sragen

Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Lpi Sikapi Santai Tentang Pemberitaan Bahwa Akan Dilaporkan Ke Mapolda Jabar!!, Ketum Lpi :..

Jabar   Sabtu, 27 Jul 2024  21:30

Bupati Enos Menyerahkan Bantuan Usaha Ekonomi Produktip dan Sembako Untuk Masyarakat Pra Sejahtera..

OKU Timur   Sabtu, 27 Jul 2024  21:09

Sanggahan Berita Terkait Dugaan Korupsi Di Kabupaten Sukabumi

Jabar   Sabtu, 27 Jul 2024  20:58

Dugaan malpraktik di Depok, seorang wanita tewas seusai sedot lemak

Peristiwa   Sabtu, 27 Jul 2024  20:55

Penasihat Ahli Kapolri: pekerjaan baru Polisi menanti jika PK Saka Tatal diterima

Hukum   Sabtu, 27 Jul 2024  16:52
Deklarasi DPD AKPI Jateng Dihadiri Jajaran Dewan Pengurus Pusat
Presiden Jokowi kaget saat resmikan Pasar Jongke di Solo
Ditemukan sejumlah indikasi pelanggaran kode etik hingga pidana dalam salah satu perkara perdata di PN Kasongan
UPTD Jampangkulon Monitoring Pelaksanaan Rehabilitasi Di Jalan Surade Sukabumi

Dinas PU Kab. Sukabumi Muluskan Jalan Alternatif Cibadak - Nagrak

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:41

Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1446 H

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:37

UPTD PU Jampangkulon Respons Laporan Banjir Di Jembatan Cikarang Sukabumi

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:31

Tingkatkan Kenyamanan, DInas PU Kab. Sukabumi Perbaiki Jalan Pelita Palabuhanratu

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:30

Dinas PU Kab. Sukabumi Survei Keselamatan Pekerja Proyek Irigasi Gegebeng Waluran Sukabumi..

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:22

UPTD PU Monitoring 3 Lokasi Pekerjaan Perbaikan Jalan Di Jampangkulon Sukabumi

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:12

Target Rampung 75 Hari, Dinas PU Perbaiki Jalan Caringin - Cidahu Sukabumi

JABAR   Jumat, 26 Jul 2024  22:07

Kerugian akibat tagihan fiktif BPJS Kesehatan tiga RS capai 34 milyar Rupiah

TIPIKOR   Jumat, 26 Jul 2024  20:39

321 PPUKD Akan Terima Kartu Mulia dari Bupati

OKU TIMUR   Jumat, 26 Jul 2024  18:41

Seorang Kepala Dinas Pemkab Bogor lkut Diamankan KPK Dalam Kasus Pemerasan

BOGOR RAYA   Jumat, 26 Jul 2024  18:36

Pemkab Luwu berkoordinasi Opsen PKB dan BBN-KB di Pemprov Sulawesi Selatan

LUWU UTARA   Jumat, 26 Jul 2024  15:08

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAN 7 Palembang: Menggali Potensi dan Karakter Siswa..

SUMSEL   Jumat, 26 Jul 2024  13:20

Ngemplang hutang Milyaran Rupiah, Aset PT. Gemareksa dan PT. SHS terancam disita eksekusi

HUKUM   Jumat, 26 Jul 2024  12:27

Kodim 0418/Palembang Gelar Doa Bersama Peringati Bulan Muharram Dengan Jadikan Semangat Muharram..

SUMSEL   Jumat, 26 Jul 2024  12:12

Warga RT17 Sukajadi Banyuasin Serta Pihak Perusahaan, Sepakati Pembangunan Cor Jalan dan Drainase..

SUMSEL   Jumat, 26 Jul 2024  10:20

250 Personel Polri-TNI Dibekali Pelatihan Penanganan Karhutla, Kapolda Sumsel : Kita Pedomani..

OKU TIMUR   Kamis, 25 Jul 2024  21:32

PJ Bupati Ony Apresiasi IPPAT yang Mendukung Program Pemerintah dalam Peningkatan PAD

BANTEN   Kamis, 25 Jul 2024  20:16

Bawa Sabu 3 Kg dari Aceh Via Lintas Barat Sumatera, Lima Kurir Ini Disergap di Lubuklinggau..

SUMSEL   Kamis, 25 Jul 2024  19:05

Ternyata ini 5 Makanan Bikin Awet Muda dan Hindari 3 Kebiasaan ini agar tak cepat tua , Yuk..

BANTEN   Kamis, 25 Jul 2024  17:54

Hadiri Pembukaan MTQ ke-XXI Provinsi Banten , Nurdin : "Bismillah juara, buat masyarakat..

BANTEN   Kamis, 25 Jul 2024  16:49
Selengkapnya