Advertisement

Terungkap setelah viral film kisah nyata "Vina: Sebelum 7 Hari", ternyata 3 pelaku belum tertangkap

HUKUM
Kamis, 16 Mei 2024  17:22
Terungkap setelah viral film kisah nyata "Vina: Sebelum 7 Hari", ternyata 3 pelaku belum tertangkap
Foto: Poster Film `Vina Sebelum 7 Hari` (Akun X @Cinema21)

`Vina: Sebelum 7 Hari`, film berbasis kisah nyata pembunuhan di Cirebon tahun 2016 lalu itu ternyata sangat menarik perhatian masyarakat. Pro dan kontra pun mewarnai film tersebut.

Yang tak kalah menarik, setelah viralnya film itu, polisi tiba-tiba buka suara. Pihak Polda Jabar kembali mengumumkan tiga pelaku pembunuh Vina yang masih buron atau menjadi DPO meskipun telah terjadi pada 2016 lalu.

Advertisement

Dalam Instagram resmi Humas Polda Jabar @humaspoldajabar, pihaknya memposting tiga pelaku yang kini sedang DPO beserta dengan ciri-ciri fisiknya.

Ketiga pelaku pembunuh Vina tersebut merupakan warga Mundu, Kabupaten Cirebon. Ketiganya berasal dari desa yang sama, yaitu Banjarwangunan.

Delapan tahun lalu, Vina dan kekasihnya Muhamad Rizky Rudiana atau Eky jasadnya ditemukan di jalan layang wilayah Cirebon. Semula keduanya dikira korban kecelakaan tunggal, namun ternyata korban pembunuhan.

Advertisement Jaro Ade

Dari penyelidikan, para pelaku ternyata merupakan geng motor yang didalangi oleh Egi, teman dari Eky yang dikabarkan memiliki perasaan suka atau ertarik terhadap Vina.

Polisi kemudian berhasil menangkap delapan dari 11 pelaku. Sedangkan tiga pelaku lainnya, termasuk Egi kini masih buron. Di dalam persidangan, delapan dari tujuh pelaku divonis hukuman penjara seumur hidup. 

Rekaman Suara Vina yang Merasuki Sahabatnya

Advertisement

Uniknya, peristiwa meninggalnya Vina terbongkar secara telanjang setelah arwah Vina masuk ke dalam tubuh salah satu sahabatnya membeberkan peristiwa pembunuhan yang dialaminya. Rekaman suara itu kini beredar luas di media sosial, termasuk di TikTok.

1
2
3
4
Berikutnya
TAG:
vina sebelum 7 hari
kisah nyata
viral
vina cirebon
pembunuhan

Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Calon PPPK Kabupaten OKU Timur Lulus 2023 Dilantik Agustus, Ini Tanggalnya

OKU Timur   Selasa, 11 Jun 2024  21:24

KMPPS Demo di DPRD Sumsel Desak PPDB SMA Negeri dan SMK Negeri Tahun 2024 Diulang

Sumsel   Selasa, 11 Jun 2024  19:27

Dinas Kelautan dan Perikanan Sukabumi Izinkan Nelayan Tangkap Benur Lobster Di Alam

Jabar   Selasa, 11 Jun 2024  18:19

Bupati Sukabumi Bersama PT. Telkomsel Bahas Peningkatan Jaringan Untuk Mendukung Layanan Masyarakat..

Jabar   Selasa, 11 Jun 2024  18:13

Pengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan Kades, Bupati Minta Kades Optimalkan Peran Untuk Masyarakat..

Jabar   Selasa, 11 Jun 2024  18:02
Lakukan perlawanan, kubu Pegi Setiawan resmi gugat praperadilan polisi ke PN Bandung
Pemeras Ria Ricis dibekuk polisi, begini cara pelaku akses data pribadi Ria Ricis
Dukung Percepatan Penurunan Stunting Dandim 0418/Palembang Hadiri Workshop Pelayanan KB MJKP
Aplikasi Serang Tatu  dikembangkan diDisdukcapil Kabupaten Bandung

Penyakit Menular Kusta jadi PR Pemkot Serang

BANTEN   Selasa, 11 Jun 2024  11:12

Nyaris Sempurna, Tingkat Kepuasan Masyarakat di Aplikasi Banpol Polda Sumsel Capai 99,6 Persen..

OKU TIMUR   Selasa, 11 Jun 2024  10:40

Pelaku curanmor Jakarta dan Karawang dibekuk polisi

HUKUM   Selasa, 11 Jun 2024  09:50

Konferensi Pers Pasangan Calon Walikota Palembang Jalur Independen: Ust. Ahmad Fauzan - H...

SUMSEL   Selasa, 11 Jun 2024  09:00

Pencegahan stunting, Jokowi tinjau Posyandu Wijaya Kusuma Bogor

NASIONAL   Selasa, 11 Jun 2024  08:48

Serap Dana Desa, Pemdes Marga Rahayu Prioritaskan Infrastruktur Jalan

SUMSEL   Selasa, 11 Jun 2024  08:47

Janji Benyamin Davnie,Wujudkan PPDB 2024/2025 Lebih Tertib

BANTEN   Selasa, 11 Jun 2024  08:02

Polres Musi Rawas Ungkap Fakta Baru, Korban Persetubuhan Anak di Bawah Umur Bertambah, ikin..

SUMSEL   Selasa, 11 Jun 2024  07:59

Kabupaten Tangerang Sabet 3 Emas Pencak Silat

BANTEN   Selasa, 11 Jun 2024  07:52

DPKP Akan Periksa Semua Hewan Kurban di Kabupaten Tangerang

BANTEN   Selasa, 11 Jun 2024  07:42

Jokowi minta pengusaha muda kawal RI menangkan persaingan global

EKONOMI   Selasa, 11 Jun 2024  06:59

Dapat Rekom DPP PAN, Jaro Ade Diminta Cari Pasangan di Pilbup Bogor

NASIONAL   Senin, 10 Jun 2024  23:49

Pemkot Tangerang Gelar Pelatihan Sembelih Halal

BANTEN   Senin, 10 Jun 2024  22:11

Bupati Enos Raih Penghargaan PWI Sumsel Award 2024

OKU TIMUR   Senin, 10 Jun 2024  21:52

Modus ritual Kuda Lumping, satu keluarga cabuli siswi SMP

SUMSEL   Senin, 10 Jun 2024  21:52

Buntut HP disita penyidik KPK, Hasto PDIP akan Lapor ke Dewas dan gugat praperadilan

TIPIKOR   Senin, 10 Jun 2024  20:33

Ketua KJMB Medan Belawan Soroti Aktivitas Gudang Truk Tangki BBM PT. Rafy Pratama Jaya

DAERAH   Senin, 10 Jun 2024  19:58

Dandim 0418/Palembang Letnan Kolonel Kav Ferdiansyah, S.Sos Hadiri Penyambutan Kunjungan Peserta..

SUMSEL   Senin, 10 Jun 2024  19:50

Hendri Kadis Perdagangan Lampura Jamin Kestabilan Harga Gas 3 KG Jelang Hari Raya Idul Adha..

LAMPUNG   Senin, 10 Jun 2024  19:41

Kapolsek Bogor Utara cek aplikasi judi online di ponsel seluruh anggotanya

BOGOR RAYA   Senin, 10 Jun 2024  18:05
Selengkapnya