Advertisement

Pemkab OKI Hadapi Defisit Rp560 Miliar, Salim Kosim: Harus Ada Strategi Fiskal yang Jelas

SUMSEL
Senin, 03 Feb 2025  20:09
Pemkab OKI Hadapi Defisit Rp560 Miliar, Salim Kosim: Harus Ada Strategi Fiskal yang Jelas
Foto: M Salim Kosim SIP

Ogan Komering Ilir_AliansiNews.ID

Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menghadapi defisit anggaran sebesar Rp.560 miliar pada awal kepemimpinan Bupati Muchendi - Supriyanto tahun 2025. Defisit ini berpotensi menghambat pembangunan dan pelayanan publik jika tidak segera ditangani dengan strategi yang efektif.

Direktur Prisma Institute Sumsel, Salim Kosim, menilai perlu ada kebijakan fiskal yang jelas untuk menekan defisit tersebut. Menurutnya, pemerintah daerah harus mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) serta melakukan efisiensi belanja agar kondisi fiskal tetap stabil.

“Pemkab OKI harus serius dalam meningkatkan PAD. Sumber-sumber pendapatan daerah yang potensial harus dieksplorasi lebih jauh, terutama dari sektor pajak dan retribusi daerah,” ujar Salim Kosim saat diwawancarai, Senin (3/2).

Baca juga:
H. Ahmad Zulinto Terpilih Aklamasi sebagai Ketua PGRI Palembang 2025-2030, Bertekad Majukan..
Konferensi ke-23 PGRI Kota Palembang, Sekda Harapkan Sinergi dengan Pemkot untuk Pendidikan..

Berdasarkan data dari Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) OKI, total belanja daerah pada tahun 2025 mencapai Rp2,58 triliun, dengan belanja operasional mencapai Rp1,05 triliun, belanja modal Rp290,22 miliar, belanja tak terduga Rp10 miliar, serta belanja transfer Rp447,95 miliar. Sementara itu, pendapatan daerah berasal dari PAD sebesar Rp288,81 miliar, pendapatan transfer Rp2,25 triliun, dan pembiayaan Rp49,16 miliar.

Advertisement

Melihat kondisi ini,alumni universitas terbuka ini menyarankan beberapa langkah strategis jangka pendek untuk menekan defisit, seperti efisiensi belanja dengan mengurangi program yang kurang prioritas dan meningkatkan PAD melalui optimalisasi pajak dan retribusi daerah. Selain itu, optimalisasi transfer pusat dan dana insentif daerah juga menjadi solusi yang perlu dikaji lebih dalam.

“Pemerintah harus memastikan belanja daerah berjalan efektif. Program yang tidak berdampak langsung pada masyarakat perlu dievaluasi. Selain itu, Pemkab OKI bisa menggandeng sektor swasta dalam investasi daerah untuk meningkatkan pendapatan,” jelasnya.

Baca juga:
Polres OKI Olah TKP Pencurian Klotok di Sungai Tepuk, Keluarga Korban Beri Apresiasi
David:"Jangan menciderai Tupoksi LSM atau Ormas, kalian adalah warga sipil yang harus..

Untuk jangka menengah dan panjang, Salim Kosim menilai Pemkab OKI perlu berfokus pada reformasi sistem pajak dan retribusi serta diversifikasi ekonomi lokal agar tidak terlalu bergantung pada transfer dari pusat.

Ia menekankan bahwa kebijakan fiskal yang lebih berkelanjutan dengan perencanaan anggaran berbasis data harus menjadi prioritas pemerintah daerah. “Pemkab OKI harus berani melakukan inovasi kebijakan dalam pengelolaan anggaran. Tanpa strategi yang jelas, defisit ini bisa menjadi masalah yang berkepanjangan,” tutupnya.

1
2
Berikutnya
TAG:
#kondisi fiskal defisit stabilitas strategi anggaran pemerintah

Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia
Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Pemkot Serang DPRD Bentuk Pansus Raperda Tentang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak..

Banten   Selasa, 18 Feb 2025  18:05

PJ Sekda Kota Serang Selamat dan Sukses Tingkatkan Inovasi Prestasi MTQ Hingga Nasional

Banten   Selasa, 18 Feb 2025  17:48

Forum Rencana Kerja Tahun 2026, PJ Sekda Kota Serang Support Visi Misi Wali Kota Baru

Banten   Selasa, 18 Feb 2025  17:36

Pemkot Serang Perundam Tirta Madani Sepakat Pengelolaan Inpres Air Minum SPAM

Banten   Selasa, 18 Feb 2025  17:23

DKP Cilegon Kerjasama Dengan Yayasan Gaksa, Luncurkan Buku Tandak Pantun Tanah Jawara

Banten   Selasa, 18 Feb 2025  16:35
Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Klapanunggal Giat Cooling Sistem Bersama Satpol PP Kecamatan Sambang Warga Beri Pesan Kamtibmas Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Kriminalitas.
Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Cileungsi Giat Cooling Sistem Sambang Dialog Kamtibmas Warga Binaan Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Kriminalitas.
100 Personil Keamanan Bandara-Soeta Bersiap Jaga Keamanan Kedatangan Pesepakbola Cristiano Ronaldo
Polsek Mega Mandung Investigasi Lanjut Cek Lokasi TKP Dugaan Tindak Pidana Pencurian.

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Dramaga Desa Sukadamai Giat Cooling Sistem Sambangi..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  15:24

Buntut Penggeladahan, Gugatan Anak Pemilik Apotek Gama GrupTerhadap BPOM di Tolak PN Serang..

BANTEN   Selasa, 18 Feb 2025  15:08

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Ciawi Polres Bogor Giat Cooling Sistem Sambang Warga..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  15:04

Sinergitas TNI-POLRI Wialyah Hukjm Polsek Jonggol Giat Cooling Sistem Sambang Warga Binaan..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  15:03

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Tanjungsari Goat Cooling Sistem Sambang Warga Beri Pesan..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  15:01

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Ciampea Giat Cooling Sistem Sambang Warga Binaan..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  14:54

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Dramaga Desa Sukadamai Giat Cooling Sistem Sambang..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  14:53

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Cijeruk Giat Cooling Sistem Sambangi Satkamling Sampaikan..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  14:51

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Ciampea Giat Cooling Sistem Monitoring Cek Pos Siskamling..

BOGOR RAYA   Selasa, 18 Feb 2025  14:49

Puskesmas Pasir Jaya Bina Kesehatan Bagi Calon Jemaah Haji

BANTEN   Selasa, 18 Feb 2025  11:39

Keuangan Pemkab Pandeglang Terpuruk, Sudah 3 Bulan Tak Sanggup Membayar Gaji Ratusan Perangkat..

BANTEN   Selasa, 18 Feb 2025  07:37

Jelang Ramadhan, Pemprov Banten Antisipasi Kenaikan Harga Pangan

BANTEN   Senin, 17 Feb 2025  23:53

Imah Kopi Banten Sajikan Produksi Kopi Lokal Hasil Budidaya Dari Hulu Sampai Hilir

BANTEN   Senin, 17 Feb 2025  23:25

Silaturahmi Dandim 0621/Kabupaten Bogor Kompak Bersama PT Antam UPBE Pongkor, Peletakan Batu..

BOGOR RAYA   Senin, 17 Feb 2025  23:06

Sumur Minyak Ileggal Terbakar Diduga Milik AS Oknum Polisi Babat Supat.

SUMSEL   Senin, 17 Feb 2025  20:27

Serap Aspirasi di SMAN 8 Palembang, DPRD Sumsel Dapil 1 Soroti Kebutuhan Fasilitas Sekolah..

SUMSEL   Senin, 17 Feb 2025  19:26

DPRD Sumsel Dengar Aspirasi di SMAN 4 Palembang, dari Masalah Guru Hingga Smenation

SUMSEL   Senin, 17 Feb 2025  19:19

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Cijeruk Polres Bogor Giat Cooling Sistem Sambang..

BOGOR RAYA   Senin, 17 Feb 2025  14:00

Bhabinkamtibmas Wilayah Hujum Polsek Cijeruk Polres Bogor Giat Cooling Sistem Sambang Warha..

BOGOR RAYA   Senin, 17 Feb 2025  13:56

Polsek Babakan Madang Desa Sumur Batu Silahturahmi Kamtibmas Warga Binaan Dalam Pembudidayaan..

BOGOR RAYA   Senin, 17 Feb 2025  12:52
Selengkapnya