Persiapan Polda Sumsel dalam Melakukan Pencegahan Karhutlah dengan Cara Sosialisasi Menerjunkan 300 Personel.

PALEMBANG, Aliansinews-
Polda Sumsel menerjunkan sebanyak 300 personel dengan tugas utama mensosialisasikan pencegahan karhutlah.
Hal itu dilakukan akibat karhutlah di Sumsel kian hari kian mengkhawatirkan yang membuat sejumlah elemen masyarakat melakukan aksinya untuk mencegahnya.
Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo menyampaikan hal itu saat membuka Latihan Pra Operasi Stop Karhutlah Musi 2023 di Ruang Auditorium Lantai 7 Gedung Utama Presisi Polda Sumsel, Senin 11 September 2023.
Advertisement
Kapolda mengaku jika anggaran untuk Operasi Stop Karhutla Musi 2023 ini diambilkan dari anggaran kontigensi direktif Kapolda Sumsel.
Selama pelaksanaan operasi yang bakal berlangsung mulai 13 September-13 Oktober 2023 diperkirakan akan menelan dana sekitar Rp1 miliar.
"Karena itu anggarannya dari internal Polda Sumsel, untuk institusi di luar Polri tidak dapat kami berikan," kata Kapolda.
Untuk itu, di sini pihaknya mengetuk kepedulian semua pihak termasuk para pengusaha.
Telah Dibuka Resmi TMMD 2025, Wujudkan Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Pangan di Ujung..
Hukum Komunikasi dan Informasi
Walkot Semarang Mbak Ita dan Suami Diduga Terima Uang Rp6 Miliar dari 3 Kasus Korupsi
Reshuffle Kabinet, Ini Daftar Menteri dan Pejabat Negara yang Dilantik Prabowo
Perdana, Program MBG di Labuan Pandeglang disambut Antusias Murid Sekolah



