Advertisement

Kualitas Proyek Jalan Ruas Mambang Muara Megang Segmen 2 Dipertanyakan

Kualitas Proyek Jalan Ruas Mambang Muara Megang Segmen 2 Dipertanyakan
Foto: Proyek kementrian
Advertisement
SUMSEL
Rabu, 06 Mar 2024  07:42

MUSI RAWAS, Aliansinews-

Pada tahun 2023, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, melalui Direktorat Jenderal Bina Marga serta Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional Sumatera Selatan,

mengerjakan proyek Preservasi Rekonstruksi Jalan Ruas Mambang Muara Megang Sekmen 2 (Ekatalog) senilai lebih dari 21 miliar rupiah lebih Kontrak proyek diberikan kepada PT Permata Mandiri Sakti dengan konsultasi dari PT Gunung Giri Engineering Consultant.

Baca juga:
Puluhan Massa P2KP Unjuk Rasa Dikantor Gubernur Sumsel, Minta Batalkan Surat Penunjukan Plh..
BPAN-LAI Sumsel desak kompolnas evaluasi kinerja Kapolda Sumsel terkait Penunjukan IPTU Nirwan..

Namun, proyek ini kini menjadi sorotan setelah melihat adanya kerusakan pada tanggal 6 Maret 2023.

Advertisement

Laporan awak media mencatat retakan di pangkal jalan, ketidakmerataan tebal aspal yang bervariasi, serta ketidakrataan pemasangan rambu jalan lintas (garis putih di kiri dan kanan tengah).

Berdasarkan keterangan warga sekitar wilayah bahwa jalan tersebut belum lama selesai dan jalan tersebut lumayan bagus dari pada selama ini yang rusak dijelaskan oleh Manto saat di bincangi 

Baca juga:
Diduga Tidak Miliki Izin, PT Sungai Bahar Pasifik Utama PKS 2 Sudah Dua Tahun Beroperasi Pemerintah"Diminta..
Pejuang Kemanusiaan Hadir Pada Kegiatan Donor Darah Dalam Rangka Hut Ke - 78 Persit Kartika..

"jalan ini masih belum lama mas selesainya ,ya ada juga yang rusak karena saya belum pernah melewati secara menyeluruh mas apalagi dari ujung sampai keujung ungkapnya,

1
2
Berikutnya
TAG:
#
Berita Terkait
Rekomendasi
Selengkapnya
Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia