Advertisement

Jatuh Saat FP2 di Mandalika, Marquez: Masalah Ban

OLAHRAGA
Sabtu, 19 Mar 2022  10:58
Jatuh Saat FP2 di Mandalika, Marquez: Masalah Ban
 

Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez harus mengalami insiden saat menjalani sesi latihan bebas kedua (FP2) di Sirkuit Mandalika pada Jumat, 18 Maret sore. Marquez terjatuh jelang lap terakhir. Pebalap Spanyol itu bilang belum menemukan ban yang tepat untuk balapan.

Pada latihan bebas pertama di pagi hari, Marquez berhasil mencatatkan diri menjadi tercepat ketiga. Ia hanya kurang cepat sepersepuluh detik di belakang kompatriotnya Pol Espargaro.

Tunggangan barunya, RC213V menunjukkan performa yang baik saat Marquez bekerja keras untuk mencatatkan waktu terbaiknya di Indonesia.

Advertisement

Baca juga: Presiden Jokowi Terima Pembalap MotoGP di Istana Merdeka

Namun, pada latihan bebas kedua #93 mengalami penurunan kecepatan di Tikungan 11 yang membuat dia terjatuh dan tidak kembali ke sirkuit pada menit-menit akhir sesi latihan bebas. Marquez menyebut ban yang digunakan sedikit banyak mempengaruhi penampilannya.

“Hari ini pada pagi hari kami dapat melaju dengan cukup baik, tetapi kemudian pada sore hari kami mengalami kecelakaan ketika bukan waktunya untuk mengalami kecelakaan,” katanya dalam pernyataan tertulis dilansir Antara, Sabtu 19 Maret.

Advertisement H Ristanto Wahyudi

“Ini bisa terjadi ketika Anda mendorong untuk satu putaran cepat," kata Marquez melanjutkan.

Marc Marquez itu juga berharap agenda lanjutan di hari Sabtu, 19 Maret berjalan dengan lancar, termasuk harapannya tentang cuaca. Sang pebalap sangat mewaspadai kemungkinan turunya hujan yang akan mempengaruhi keadaan sirkuit.

"Kami masih perlu bekerja pada ban apa yang terbaik untuk balapan, ini akan menjadi tujuan utama untuk jadwal besok (hari ini). Sebelum kecelakaan itu baik-baik saja, tetapi kita harus melihat bagaimana situasinya besok. Tidak senang dengan hasilnya, dan berharap kondisi kering besok pagi," harap Marquez.

Advertisement

Baca juga: MotoGP Mandalika, Pemprov Fasilitasi Tiket Murah bagi Warga NTB

Sabtu, 19 Maret hari ini, agenda MotoGP Mandalika 2022 akan dibuka dengan jadwal FP3 mulai pukul 09.50 WIB, dilanjutkan dengan FP4 jam 13.25 WIB. Tanpa jeda panjang, agenda berlanjut ke Kualifikasi 1 pada 14.05 WIB dan Kualifikasi 2 jam 14.30 WIB.

1
2
Berikutnya
TAG:
marquez
motogp
mandalika
Formasi Indonesia Satu
H Ristanto Wahyudi
Jaro Ade

Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Pemkot Kota Tangerang, bersama Forkopimda rapat bahas Saber Pungli

Banten   Jumat, 19 Apr 2024  07:34

Pelaksanaan PPDB Tahun Ajaran 2024-2025 SMA,SMK dan SLB Negeri Mengacu Pada Permendikbud Nomor..

Sumsel   Jumat, 19 Apr 2024  07:28

Budi Daya Lebah Madu Desa Karya Mulia Diduga Jadi Ajang Bisnis Pribadi

Sumsel   Jumat, 19 Apr 2024  07:11

Polri Buka Penerimaan Anggota Baru, Catat Tanggal dan Syarat Pendaftarannya!

Banten   Jumat, 19 Apr 2024  07:07

Satreskrim Polres Banyuasin bersama Tim opsnal Polsek Muara Telang Berhasil menangkap pelaku..

Sumsel   Jumat, 19 Apr 2024  07:00

Apel pagi,Dindikbud Prov. Banten Gelar Halal Bi Halal

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  06:57

Satpol PP Kabupaten Tangerang Bantu Pengamanan Haul Akbar di Cilongok

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  06:23

Siap-siap, Pemkot Tangsel Mulai Rapihkan 5 Ruas Jalan dari Kabel Menjuntai

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  06:17

Pemkot Tangsel Bangun Tandon dan Turap Atasi Banjir

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  06:06

Pemkot Tangerang siapkan Skenario Penataan Pasar Sipon Cipondoh

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  05:55

Kuota Uji Labotarium Produk IKM di Kota Tangerang, Gratis

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  05:39

Cara pembuatan KTP-el secara Online dan Offline di Kota Tangerang

BANTEN   Jumat, 19 Apr 2024  05:22

Antisipasi Wabah PMK, DKP Kota Tangerang Masifkan Pemberian Vaksin hingga Vitamin pada Hewan..

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  23:33

Dinkes Kota Tangerang, Lakukan Penyuluhan PHBS ke Warga Binaan

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  23:22

Diduga Tak Kantongi Ijin Dokumen UKL/UPL, Aparat Penegak Hukum dan Dinas Lingkungan hidup diminta..

SUMSEL   Kamis, 18 Apr 2024  21:15

Realisasi Hak Konstitusional Pasal 28H Ayat (1) UUD 1945, Rumah Layak Huni

SUMSEL   Kamis, 18 Apr 2024  19:10

Ini Caranya Agar Dapat UMROH GRATIS Dengan Membayar Retribusi dan Pajak Di Kabupaten Sukabumi..

JABAR   Kamis, 18 Apr 2024  13:04

Resmikan Nama Jalan KH.Zezen Z.A, Bupati Sukabumi H.Marwan Hamami "Mudah-mudahan Mendatangkan..

JABAR   Kamis, 18 Apr 2024  13:01

Kemendikbudristek akan Gelar konser Musik Memeluk Mimpi-Mimpi

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  10:06

Jembatan Beton di Desa Karya Mulia Mengalami Kerusakan Memperihatinkan !!

SUMSEL   Kamis, 18 Apr 2024  09:24

Budidaya Lebah Madu Desa Karya Mulia Habiskan Puluhan Juta Tersebar ke Desa Lain

SUMSEL   Kamis, 18 Apr 2024  09:10

PascaLebaran, Pastikan Pelayanan kembali Normal Direksi Perumdam TKR Sidak keseluruh Unit..

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  07:13

Ditpamobvit Polda Banten Berhasil Pertemukan Anak yang Terpisah Dengan Orang Tuanya di Pantai..

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  06:47

Biro SDM Talkshow Sosialisasi Penerimaan Polri Tahun 2024

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  06:41

Kapolda Banten Sambangi Rumah Duka Ipda Yusmana

BANTEN   Kamis, 18 Apr 2024  06:33
Selengkapnya
Bagikan Facebook
Bagikan X
Bagikan Whatsapp
Bagikan Telegram
Copy Link